Template by:
Free Blog Templates

Rabu, 04 April 2012

TIK BAB V


Program Presentasi Microsoft PowerPoint 2003

1.      Microsoft PowerPoint merupakan program aplikasi yang akan membantu penyusunan sebuah presentasi yang efektif, menarik, dan professional
2.      Cara mengaktifkan Microsoft PowerPoint 2003 adalah : Start – All Program – Microsoft Office – Microsoft PowerPoint 2003
3.      Title bar merupakan judul dari dokumen yang sedang dikerjakan
4.      Menu bar merupakan daftar menu yang masing-masing terdiri dari beberapa perintah
5.      Standard menu merupakan ikon dan menu untuk menangani file, menyisipkan objek gambar atau grafik
6.      Formatting menu merupakan ikon dan menu yang berhubungan dengan pengaturan huruf dan tulisan
7.      Slide sorter view yaitu menampilkan keseluruhan slide di layar kerja dalam bentuk ukuran kecil
8.      Lide show yaitu menampilkan tayangan sebuah slide
9.      Drawing menu merupakan ikon dan menu yang terdiri dari item yang berhubungan dengan pembuatan ataupun pengaturan gambar
10.  Cara menyimpan hasil keja pada Microsoft PowerPoint 2003 adalah : File – Save – Save As

11.  Cara menutup program aplikasi Microsoft PowerPoint 2003 adalah : File – Exit
12.  Untuk membuat slide-slide yang akan ditampilkan dalam presentasi, buatlah perencanaan sesuai dengan materi presentasi yang akan disajikan terlebih dahulu
13.  Cara menyisipkan Word Art ke dalam slide adalah : Insert – Picture – Word Art – Pilih salah satu jenis Word Art – Tulis teks yang diinginkan – Ok
14.  Untuk memasukkan Text Box, Word Art, Gambar, Clip Art, atau AutoShapes gunakan menu Insert
15.  Selain warna biasa, dapat pula ditambahkan efek khusus seperti gradient, texture, patern, dan picture untuk background
16.  Design template adalah background, yang telah disediakan oleh Microsoft PowerPoint
17.  Cara menambahkan animasi dan efek suara pada slide adalah : Slide Show – CustomAnimation
18.  Untuk mengatur transisi antarslide, langkahnya adalah : Slide Show – Slide Transition
19.  Tombol aksi adalah sebuah tombol yang dibuat untuk mengerjakan perintah tertentu sesuai dengan hyperlink yang dibuat
20.  Untuk menampilkan presentasi, langkahnya adalah : Slide Show – View Show

0 komentar:

Posting Komentar